Minggu, 06 Januari 2019

Biodata Dan Profil Penyanyi Rizky Febian

rizky febian, biografi rizky febian, biodata rizky febian, profil rizky febian, kesempurnaan cinta, download lagu rizky febian, lagu rizky febian, anak sule, foto rizky febian, lirik lagu rizky febian, rizky febian mp3

Profil


Nama Lengkap : Rizky Febian Andriansyah Sutisna
Nama Tenar : Rizky Febian
Tanggal Lahir : 25 Februari 1998
Tempat Lahir : Cileunyi, Bandung, Jawa Barat
Genre : Pop, R&B
Tahun Aktif : 2011 – Sekarang
Pekerjaan : Penyanyi
Ayah : Sule
Ibu  : Lina
Adik Kandung : Putri Delina Andriany Sutisna
                          Rizwan Adriansyach Sutisna
                          Ferdinan Ardiansyach Sutisna
Agama : Islam
Zodiak : Pisces
Instagram : rizkyfebian
Twitter : rizky_febian


Karir


Single

  • Papa Telepon (feat. Sule) (2012)
  • Smile U Don't Cry (Remix, feat. 3 Djanggo) (2012)
  • Terbaik Untukmu (2014)
  • Kesempurnaan Cinta (2015)
  • Cukup Tau (2017)
  • Sweet Talk (feat Sheryl Sheinafia dan Chandra Liow) (2017)
  • Kesempurnaan Cinta (Remix, feat. Evan Virgan) (2016)
  • Penantian Berharga (2016)
  • Indah Pada Waktunya ft Aisyah Aziz (2018)
  • Berpisah Itu Mudah (feat Mikha Tambayong) (2018)
  • Hargai Cinta (2018)

Acara TV

  • Siang Seru Sama Sule (4S) di Global TV
  • Saung Sule (2011) di Trans 7
  • Kata Bergaya (bersama Sule) di antv

Penghargaan Musik

  • Favorite Singer versi Indonesia KCA ( 2016 )
  • Song of The Year versi Indonesian Choice Awards ( 2016 )
  • Best Pop Songwriter versi AMI Awards ( 2016 )
  • Best of The Best Newcomer versi AMI Awards ( 2016 )
  • Outstanding Newcomer versi Dahsyatnya Awards ( 2016 )
  • Breakthrough Artist of The Year versi Indonesian Choice Awards ( 2016 )

Biografi


Rizky Febian Ardiansyah Sutisna atau yang lebih akrab kita panggil Rizky Febian merupakan penyanyi yang lahir di Cileunyi, Bandung, pada tanggal 25 Februari 1998. ia merupakan anak dari komedian terkenama indonesia yaitu sule.

Ia mulai dikenal ketika sering muncul di TV bersama sule, ia juga pernah bermain dalam film "Sule Detektif Tokek" bersama ayah tercinta. film tersebut menceritakan tentang sule yang berprofesi sebagai detekftif harus menjaga seekor tokek seharga miliaran yang akan diancam akan di curi.

Tidak samapai disitu, pada tahun 2012 rizky menjajal kemampuannya bernyanyi dengan berduet bersama sang ayam membawakan lagu Papa Telepon. Masih ditahun yang sama Rizky Febian berkolaborasi dengan 3 Djanggo menyanyikan lagu Smile U Don't Cry.

Artikel Terkait